Bupati Tanjab Barat Hadiri Pembukaan Gubernur Cup Jambi Tahun 2024

SUARA TANJABBAR – Bupati Tanjung Jabung Barat Drs. H. Anwar Sadat, M. Ag. menghadiri Pembukaan Gubernur Cup Jambi Tahun 2024 di Stadion Koni Kabupaten Batanghari Provinsi Jambi, Minggu (14/01/2024).

Baca Juga :  Sekda Sudirman Motivasi Mahasiswa Peternakan Tingkatkan Kemampuan

Bupati Tanjab Barat usai kegiatan mengatakan, Pemkab Tanjab Barat turut hadir mengikuti kegiatan Turnamen pembukaan Gubernur CUP Tahun 2024 di Batanghari.

Baca Juga :  Wabup Tanjabbar Secara Resmi Buka Kegiatan Kodam II/Sriwijaya Masuk Kampus

“Semoga Kontingen Kita Tanjung Jabung Barat dapat meraih prestasi di ajang Kompetisi ini sehingga dapat mengharumkan nama baik kabupaten Kita,” harapnya.

Baca Juga :  Dinas PUPR Provinsi Jambi Terima Kunjungan Kalapas Cs

Kegiatan Porprov ini diikuti dari berapa kabupaten se- proviani Jambi,salah satunya Tanjab Barat.(Reza)

Komentar